Home / news

Selasa, 18 Maret 2025 - 03:16 WIB

Ramadhan Berkah Polsek Pantai Baru Berbagi Bingkisan Sembako Kepada Masyarakat

Rote Ndao-SUARANKRI.Com-Dalam semangat berbagi di bulan suci Ramadan, Polsek Pantai Baru menggelar aksi sosial dengan membagikan bingkisan sembako kepada masyarakat yang membutuhkan.

Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian dan upaya untuk meringankan beban warga di tengah bulan penuh berkah ini.

Kapolsek Pantai Baru Iptu I Gede Putu Perwata SH menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bagian dari program kepolisian untuk lebih dekat dengan masyarakat serta mempererat silaturahmi di bulan Ramadan.

“Kami ingin berbagi kebahagiaan dengan warga, khususnya mereka yang membutuhkan. Semoga bantuan ini dapat bermanfaat dan membawa keberkahan bagi kita semua,” ujarnya.

Personil Polsek Pantai Baru yang hadir mengikuti kegiatan tersebut ialah
1. Aiptu Nasyhun Maukaling
2. Aipda Marten Daepanie, S.H
3. Aipda Junias Sumba
4. Aipda Nikodemsyi Lay
5. Bripka Dominikus Lede Ngongo
6. Bripka Sinto Malelak
7. Brigpol Riman Panie
8. Briptu Fribert Tulle
9. Bripda Diki Lellie
10. Bripda Imam Sofyan

Serta Nama-nama Penerima Binkisan
1. Muna Riona
2. Maboli Mbagan
3. Janining Lahede
4. Hanija Lemang
5. Siti Abdullah
6. Juliana Mendek
7. Jaleha Bella
8. Halima Pethan
9. Daima Kasopa
10. Jaharia Serong
11. Marni Riona
12. Sueda Riona

Kegiatan BAKTI SOSIAL dibulan ramadhan ini merupakan bentuk kepedulian Polri terkusus Polsek Pantai Baru Kepada Kaum Dhuafa yang ada di wilayah hukum Polsek Pantai Baru karena Polri untuk masyarakat.

 

Share :

Baca Juga

news

Pemilik Sepeda Motor R15 Yang terbakar di Depan SPBU Resmi Melaporkan Yulex ke Polres Ronda

news

Badan Pemeriksaan Keuangan Akan Turun Audit Dana Desa, Dana BOK dan Dana BOS di Rote Ndao

news

Keluarga Besar Sekretaris DPRD (Sekwan) Rote Ndao Mengucapkan Hari Raya Paskah Tahun 2025

news

Keluarga Besar SMAN 1 Rote Selatan Mengucapkan Hari Raya Paskah Tahun 2025

news

Keluarga Besar SMAN 1 Lobalain Mengucapkan Hari Raya Paskah Tahun 2025

news

HUT UPTD SD Impres Sanggoen Ke 48, Bupati Rote Ndao di Sambut Meriah Oleh Para Guru dan Murid

news

Ratusan Hektar Sawah Terancam Gagal Panen, Kementan Merespon Keluhan Petani Rote Ndao

news

Kejaksaan Bersama Inspektorat Rote Ndao Terus Menelusuri Dan Mendalami dugaan Korupsi DD Lalukoen